CONTOH FLOWCHART

 


Dibawah ini adalah pembahasan flowchartnya, bisa dilihat pada pembahasan berikut:

ยท         Pertama yaitu inputan data, setiap data yang masuk haruslah bilangan bulat.

ยท         Setelah data inputan masuk, bagi bilangan bulat tersebut dengan angka 2.

ยท         Apabila sisa dari hasil pembagian adalah angka 0, maka dapat diambil kesimpulan bilangan genap.

ยท         Sebaliknya jika hasil sisa dari pembagian nilainya bukan 0, maka kesimpulannya bilangan tersebut adalah ganjil.

ยท         Selesai


0 Comments